ANALYSIS KEKUATAN STANDAR SAMPING MOTOR MENGGUNAKAN STEEL CARBON DENGAN BEBAN 1500 N MENGGUNAKAN METODE FINITE ELEMEN ANALYSIS (FEA)

  • Ziad Nur Alif Universitas Nusa Putra
Keywords: Standart Motor, Karbon Tinggi, Safety Factor

Abstract

Standar motor adalah salah satu komponen yang penting dalam sistem penggerak motor yang bertanggung jawab untuk menompang dan menjaga kesetabilan motor. Pada standar motor sering terjadinya korosi dan kebengkokan. Baja karbon merupakan salah satu jenis baja paduan yang terdiri atas unsur besi (Fe) dan karbon (C). Karbon Tinggi (High Carbon Steel) mengandung kadar karbon antara 0,60% - 1,7% C [3]. Salah satu metode yang digunakan untuk menganalisis kekuatan pada standar yaitu metode finite elemen analisys (FEA keamanan) pada standar samping motor. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kekuatan standar menggunakan bahan steel carbon dengan ukuran diameter 2cm dengan total Panjang 24,1m. Pada simulasi standar ini, terdapat dua titik dengan asumsi beban yang berbeda pada masing-masingnya. Pembebanan yang di berikan pada masing – masing titiknya sebesar 112 N Dengan total beban 224 kg. Jumlah beban tersebut didapat dari hasil beban motor 109 kg, badan pengendara 60 kg dan penumpangnya 55 kg. Hasil Dan Pembahasan Dari hasil penelitian ini adalah menampilkan hasil analisis simulasi   pada software Autodesk Inventor 2021 yang meliputi perhitungan von misses (tegangan), displacement (regangan), Safety Factor (factor keamanan) pada standar samping motor. Dengan material steel carbon dengan ukuran diameter 2cm dengan total Panjang 24,1m yang diberi beban sebesar 2240 N  menghasilkan nilai safety factor 0,02 ul yang menandakan bahwa desain dan material yang digunakan tidak aman karena jauh dari standar nilai yang dimana nilai standar safety factor adalah 1,2 - 2,5 ul

Published
2023-08-19
How to Cite
Ziad Nur Alif. (2023). ANALYSIS KEKUATAN STANDAR SAMPING MOTOR MENGGUNAKAN STEEL CARBON DENGAN BEBAN 1500 N MENGGUNAKAN METODE FINITE ELEMEN ANALYSIS (FEA) . Jurnal Rekayasa Teknologi Nusa Putra, 9(2), 102-107. https://doi.org/10.52005/rekayasa.v9i2.341
Section
Articles